top of page

Kelola Karyawan di Banyak Cabang Sekaligus.

Finansial - HR

Hindari kerumitan administrasi dalam mengelola karyawan secara langsung dan terintegrasi, meski tersebar di banyak cabang

Kendala Yang Terjadi.

Sulit Mengelola Banyak Cabang

Bank perlu memiliki banyak cabang agar dapat lebih mudah membantu nasabah di mana pun domisili mereka berada. Namun, pengelolaan karyawan pun menjadi lebih kompleks dilakukan

Manajemen Data Tidak Rapi

Banyaknya aktivitas dalam dunia perbankan, baik yang dilakukan secara manual serta digital, menimbulkan kompleksitas dalam mengelola data aktivitas karyawan

Solusi Yang Kami Beri.

Kelola Dalam Satu Platform

Kelola seluruh karyawan di cabang mana pun mereka berada dalam satu platform yang telah terintegrasi. Tantangan administrasi pun akan lebih mudah diselesaikan secara efektif dan efisien

Integrasi Data Karyawan

Sistem yang terintegrasi baik di dalam aplikasi maupun dengan aplikasi pendukung lain memungkinkan mudahnya melakukan manajemen data yang teratur

Tingkatkan Efisiensi Dengan Cara Sederhana.

GajiCermat, solusi HR untuk perusahaan kecil hingga besar!

bottom of page